Dandani Sule Jadi Perempuan Nathalie Holscher Bangga Pamerkan Hasilnya Tuh kayak Kylie Jenner
TRIBUNWOW.COM- Komedian Sule mengubah penampilannya mirip seorang wanita untuk syuting.
Ia pun didandani oleh sang istri, Nathalie Holscher yang piawai membubuhkan make up ke wajah suaminya.
Mantan DJ itu pun memamerkan hasilnya dan menyebut Sule mirip selebriti asal Amerika, Kylie Jenner.
Potret Nathalie Holscher dan Sule yang diunggah di media sosial, Rabu (7/7/2021). Nathalie memperlihatkan kemesraan dengan Sule untuk menepis isu selingkuh dengan manajer. (Instagram @nathalieholshcer) Baca juga: Adukan Kebiasaan Nathalie Holscher ke Dokter Kandungan, Sule: Tuh Dengerin, Gak Boleh Sering-sering
Baca juga: Sudah Punya Firasat saat Lihat USG Janin di Perut Nathalie Holscher, Sule: Wah Ini Anak Kamu Top Nih
Sule tampil secara totalitas dengan mengenakan terusan bunga-bunga berwarna pink.
Ia pun duduk di depan Nathalie yang sibuk mengaplikasikan bedak untuk memoles wajahnya.
"Minta request diputihin, enggak mau sama kayak warna kulitnya" kata Nathalie seperti dikutip dari kanal YouTube SUNAH OFFICIAL Jumat (23/7/2021).
"Tuh, kayak Kylie Jenner guys."
"Ini jebewew," cetus Sule menunjuk bibirnya.
Rupanya, lipstik yang ditorehkan pada bibir Sule sedikit meleceng.
"Kamu gerak-gerak," sahut Nathalie.
0 Response to "Dandani Sule Jadi Perempuan Nathalie Holscher Bangga Pamerkan Hasilnya Tuh kayak Kylie Jenner"
Post a Comment